Bebas

Install Metasploit Framework 3.2 di Ubuntu Jaunty

Sabtu sepi.. kantor sepi, pekerjaan jg sepi.. tinggal sendirian di kantor. Yang lain jg sudah pulang..

Iseng-iseng, coba install Metasploit Framework untuk si Jaunty saja..
Tapi ngga layak kalau tak ada penjelasan apakah Metasploit Framework.. Here is..

The Metasploit Framework is a penetration testing toolkit, exploit development platform, and research tool. The framework includes hundreds of working remote exploits for a variety of platforms. Payloads, encoders, and nop slide generators can be mixed and matched with exploit modules to solve almost any exploit-related task. Metasploit is written in the Ruby scripting language and is provided under the BSD license.

Penjelasan sederhananya, Metasploit adalah alat untuk test dan penetrasti keamanan baik web, aplikasi, maupun server yang ditulis dengan bahasa Ruby. Dia juga merupakan gabungan dari berbagai macam exploit.. 😉

Metasploit versi 3.2 ini masih mendukung 3 versi, yakni versi console, GUI dan web. Jadi untuk teman-teman yang kurang bisa menggunakan versi console, bisa menggunakan versi GUI..

untuk langkah instalasinya persyaratan yg harus dipunyai adalah : komputer (ya jelas to su! 😆 ), dan terinstall Ubuntu Jaunty (9.04) baik lewat Wubi, Virtual Box.

Mulai..
buka terminal (cari bisnya) lho.. 😀

sudo apt-get install subversion ruby libruby rdoc libyaml-ruby libzlib-ruby
sudo apt-get install libopenssl-ruby libdl-ruby libreadline-ruby
sudo apt-get install libiconv-ruby rubygems libgtk2-ruby libglade2-ruby

download Metasploit Framework

wget http://spool.metasploit.com/releases/framework-3.2.tar.gz

ekstrak dengan perintah

tar -zxvf framework-3.2.tar.gz

dan setelah itu update svn-nya

sudo svn update

*pertanyaan seorang teman..
lha cara buka metasploit dari terminalnya piye?

ya tinggal di cd wae.. tapi bukan cd yang berarti celana dalam.. 😀
misalnya

irfan@irfan-laptop:~$ cd framework-3.2
irfan@irfan-laptop:~/framework-3.2$ sudo ./msfgui

untuk beralih ke mode text atau console perintahnya adalah

irfan@irfan-laptop:~/framework-3.2$ sudo ./msfconsole

+ Catatan: untuk versi yg terakhir, metasploit framework sudah tidak lagi mendukung versi GUI ini..

Standard

6 thoughts on “Install Metasploit Framework 3.2 di Ubuntu Jaunty

  1. g03nd03l says:

    waduh.. kalau tutorial silahkan anda googling, karena banyak sekali tutorialnya bertebaran di sana.. 😉

  2. erdin says:

    mas…saya dah install metasploit dan sukses tp waktu saya panggil lewat shell baik yg console, gui, sama via web tetep muncul tulisan ” segmentation fault ” mohon solusinya…
    thx

    • silahkan simak diskusi dari
      https://bugs.launchpad.net/ubuntu/+source/ruby1.8/+bug/282302
      atau silahkan baca user-guidenya di direktori dokumentasi di metasploit framework yang telah diekstrak..
      ada di halaman 4-6..

  3. Cyb3erFred0M says:

    wah tambah ilmu ki………tapi yo mbok diajari carane ben won g solo i ora gaptek kambi networking…..yo dishare wae carane ben luwih mantap…..hidup UNS

Tinggalkan Balasan ke g03nd03l Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *